loading...

Wednesday 12 November 2014

Ada 4 Tipe Kepribadian Manusia dan Cara Menaklukkannya

Dari sekian banyak jumlah manusia yang berasal dari berbagai ras dan keturunan yang berbeda di muka bumi, sebenarnya tipe dasar kepribadian manusia tidak lebih dari 10 macam. Banyak buku-buku yang menulis tentang tipe-tipe dasar kepribadian manusia menurut versi mereka masing-masing. Tapi kali ini saya hanya akan mengangkat 4 tipe kepribadian dasar manusia menurut Florence Litauer dalam bukunya Personality Plus.

1. Tipe Koleris

Mereka-mereka ini adalah manusia dengan bakat pembawaan sebagai seorang pemimpin (walaupun tidak semuanya jadi pemimpin).

4 tipe kepribadian manusia dalam dunia psikologis


Dalam dunia psikologi, dikenal yg namanya 4 tipe kepribadian: Sanguinis, Melankolis, Koleris & Plegmatis, atau ada jg yg langsung mengkategorikannya sesuai dgn sifat dominan masing2 tipe, yaitu: Sanguinis Populer, Melankolis Sempurna, Koleris Kuat & Plegmatis Damai. nah trus saya & anda termasuk yg mana? sok atuh disimak yg berikut ini

Peluang, Tantangan, dan Risiko Bagi Indonesia Dengan Adanya Masyarakat Ekonomi ASEAN

PELUANG, TANTANGAN, DAN RISIKO BAGI INDONESIA DENGAN ADANYA MASYARAKAT EKONOMI ASEAN

Ditulis oleh: Arya Baskoro (Associate Researcher)
 
 
Siapkah anda menghadapi persaingan di tahun 2015? Sudah seharusnya kita bersiap menghadapi ketatnya persaingan di tahun 2015 mendatang. Indonesia dan negara-negara di wilayah Asia Tenggara akan membentuk sebuah kawasan yang terintegrasi yang dikenal sebagai Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA). MEA  merupakan bentuk realisasi dari tujuan akhir integrasi ekonomi di kawasan Asia Tenggara.
 
Terdapat empat hal yang akan menjadi fokus MEA pada tahun 2015 yang dapat dijadikan suatu momentum yang baik untuk Indonesia.

Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) 2015: Jadikan Tantangan Sebagai Peluang untuk Menang

Jakarta, 11 Desember 2013 - Wakil Menteri Perdagangan RI, Bayu Krisnamurthi dan Subash Pilai, Director of External Economic Relations, Sekretariat ASEAN membuka Seminar setengah hari yang bertema “Bertahan dan Menang Menyongsong Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) 2015", hari ini (Rabu, 11/12), di Gedung SMESCO Indonesia, Jakarta.
Dalam paparannya Djatmiko Bris Witjaksono, Direktur Kerjasama ASEAN Kemendag menjelaskan beberapa isu terpenting dalam menyongsong Masyarakat Ekonomi ASEAN, antara lain kesiapan dunia usaha untuk menghadapi persaingan dengan ASEAN baik di dalam negeri maupun di pasar ASEAN, serta kebijakan pemerintah dalam mempersiapkan Indonesia menyambut MEA 2015.

Thursday 30 October 2014

Silakan Follow, Ini Akun Twitter 21 Menteri Kabinet Jokowi

SERAMBINEWS.COM - Presiden Joko “Jokowi” Widodo telah mengumumkan 34 menteri yang akan menduduki Kabinet Kerja pada Minggu (26/10/2014) sore. Beberapa dari menteri tersebut ternyata juga memiliki akun Twitter yang bisa di-follow .

Monday 27 October 2014

Kampus Termaju Di Sumatera

TeSCA 2014 mengapresiasi perguruan tinggi di seluruh Indonesia dari aspek pemanfaatan informasi teknologi dan komunikasi (ICT) dengan menggunakan metode "ZEN Framework". Penghargaan diberikan kepada institusi pendidikan berdasarkan lompatan pencapaian dan wilayah geografis.
Untuk klaster MP3EI Sumatera, terdapat tiga kampus teratas dalam hal penggunaan ICT.

Sunday 26 October 2014

Proposal Pelantikan DPM FE dan BEM FE UNIMAL



Nomor      : 02/ Pan-pel/DPM-FE/IX/2014
Lampiran  : Satu berkas
Hal            : Mohon Bantuan Dana

                   Kpd Yth
                   Rektor Universitas Malikussaleh.
                   Di-
                           Tempat

            Dengan Hormat
            Salam sejahtera, semoga kita sehat selalu tetap berada dalam Lindungan Allah SWT dalam menjalankan aktifitas sehari-hari
            Sehubungan dengan akan dilaksanakannya acara Pelantikan Dewan Perwakilan Mahasiswa (DPM) dan Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Malikussaleh pada Tgl 25 September 2014 di Aula Gedung ACC Gor Uteukot Cunda.
           

Saturday 25 October 2014

Abu Mudi Menjawab: Adakah Cara Kredit Yang Dibolehkan Menurut Syariat?

Pertanyaan:
Abu yang Mulia, Sekarang ini banyak sekali untuk mengambil barang yaitu dengan secara kredit baik Mobil, Rumah dan barang-barang berharga lainnya. Adakah cara kredit yang dibolehkan menurut syariat? Sehingga dapat menyelamatkan hukum kredit selama ini!
Jawaban:
Pendapat Abu Mudi Tentang Pembelian Barang Secara Kredit? Mari kita dengarkan selengkapnya yang dikupas dalam Video berikut ini:
Silahkan Klik disini untuk menonton videonya.
Semoga Bermanfaat.

Hukum Berinteraksi Dengan Perusahaan-Perusahaan Leasing (Perkreditan)

Pertanyaan
Syaikh Muhammad bin Shalih Al-Utsaimin ditanya: Kita banyak membaca
seputar adanya beberapa perusahaan leasing (perkreditan) melalui
beberapa surat kabar dan kita juga mendengar hal itu melalui
orang-orang (dari mulut ke mulut). Apakah boleh berinteraksi dengan
perusahaan-perusahaan tersebut dan memanfaatkan jasa layanannya?

Tuesday 21 October 2014

FASILITAS INTERNET GRATIS UNIVERSITAS MALIKUSSALEH

Unimal memberikan akses internet gratis Untuk para Dosen, Karyawan dan Mahasiswa untuk persyaratannya dan Formulir pendaftaran silahkan download pada

Laporan Pertanggung Jawaban (LPJ) Pelantikan Pengurus DPM dan BEM Fakultas Ekonomi Universitas Malikussaleh 2014



Nomor      : 09/ Pan-pel/DPM-FE/IX/2014
Lampiran  : Satu berkas
Hal            : Laporan Pertanggung Jawaban

                   Kpd Yth
                   Rektor Universitas Malikussaleh
                   Di-
                           Tempat

Friday 26 September 2014

Susunan Acara Pelantikan DPM, BEM, HIMEP dan HIMAMEN 2014



SUSUNAN ACARA PELANTIKAN KEPENGURUSAN ORMAWA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS MALIKUSSALEH -DPM, BEM, HIMEP DAN HIMAMEN PERIODE 2014-2015. DENGAN TEMA:
“MELAHIRKAN GENERASI INTELEKTUAL YANG PROPORSIONAL SEJALAN DENGAN FUNGSIONAL DAN SRUKTURAL”

Rencana Bisnis Budidaya Ikan Lele Sangkuriang Di Kolam Terpal


BUDIDAYA IKAN LELE SANGKURIANG
DI KOLAM TERPAL
       
                       Disusun Oleh: Mahdawi


A.         PENDAHULUAN
Lele merupakan jenis ikan konsumsi air tawar dengan tubuh memanjang dan kulit licin. Di Indonesia ikan lele mempunyai beberapa nama daerah, antara lain: ikan kalang (Padang), ikan maut (Gayo, Aceh), ikan pintet (Kalimantan Selatan), ikan keling (Makasar), ikan cepi (Bugis), ikan lele atau lindi (Jawa Tengah).dan di (Sumatra) dikenal lele sangkuryang Sedang di negara lain dikenal dengan nama mali (Afrika), plamond (Thailand), ikan keli (Malaysia), gura magura (Srilangka), catretrang (Jepang). Dalam bahasa Inggris disebut pula catfish, siluroid, mudfish dan walking catfish.